Halaman

Kamis, 27 Mei 2021

Peta, Atlas dan Globe

  1. Peta
  2. Peta
    1. Pengertian Peta
    2. Peta adalah gambaran secara umum sebagian atau seluruh permukaan bumi yang dilukiskan pada bidang datar dengan menggunakan skala tertentu jika dilihat dari atas, disertai tulisan dan simbol sebagai tanda pengenal. Kenampakan yang tergambar pada peta bisa merupakan fenomena fisik (alamiah) seperti gunung, sungai, hutan, rawa dan sebagainya serta fenomena budaya (buatan) seperti pesawahan, pemukiman, kawasan industri, dan jalur jalan.

Jumat, 14 Mei 2021

Pengaruh Letak Wilayah Indonesia

  1. Pengaruh Letak astronomis
  2. Letak astronomis Indonesia secara detail berada di antara 6°LU (Lintang Utara)-11°LS (Lintang Selatan) dan 95°BT (Bujur Timur)-141°BT (Bujur Timur). Berdasarkan letak astronomi tersebut berdampak atau berpengaruh bagi wilayah Indonesia.
    1. Pengaruh letak lintang
    2. Posisi Indonesia berdasarkan letaknya pada garis lintang (6° dan 11°), maka walayah Indonesia beriklim tropis. Dengan demikian Indonesia:

Letak FIsik Indonesia

Lingkungan Fisik Indonesia

Letak Indonesia artinya tempat beradanya wilayah Indonesia di permukaan bumi. Berdasarkan sifatnya, letak dapat dibedakan menjadi tiga, yaitu letak astronomis dan letak geografis dan letak geologis.
  1. Letak astronomis Indonesia
  2. Letak astronomis adalah letak tempat berkaitan dengan garis lintang dan bujur. Kedua garis tersebut dibuat oleh para ilmuwan dunia dengan menghitungkan keberadaan matahari dan bintang (secara astronomis).

Minggu, 09 Mei 2021

Ketampakan Permukaan Bumi

Bentuk permukaan bumi yang kita huni tidak rata. Kenyataannya permukaan bumi ada yang cembung ada yang cekung. Bentuk cembung dapat berupa bukit, gunung, maupun pegunungan. Sedangkan bentuk cekung dapat berupa lembah, danau, maupun lautan. Mengapa ada berbagai macam bentuk? Dalam bab ini dapat dipelajari berbagai macam bentuk.